Jumpsuit Juga Oke Dipakai Bentuk Tubuh Apa Saja Loh

Fitri Tamara 0

Jumpsuit Juga Oke Dipakai Bentuk Tubuh Apa Saja Loh!

Jumpsuit memang kerapkali menjadi salah satu baju atau pun pakaian, yang sekarang ini tengah banyak digemari sebagian besar wanita. Bagaimana tidak, model baju terusan yang memiliki bagian bawahan berupa celana ini, memang sangat layak menjadi items yang cukup booming dibeberapa waktu belakangan ini.

Tetapi, meskipun demikian siapa sangkat jika ada juga beberapa dari Anda yang masih ragu, apakah pakaan tersebut cocok untuk bentuk tubuh yang dimilikinya….???

Semestinya Anda tidak perlu khawatir seperti itu, deh! Sebab, jumpsuit ini dapat dipakai bagi pemilik bentuk tubuh apa saja, asalkan Anda pintar memperhatikan rules ini. Simak yuk insformasi selengkapnya.

Jumpsuit oke dkenakan bentuk tubuh apa saja

Curvy on top

Apabila Anda mempunyai bentuk tubuh yang dibagian atasannya dibuat lebih besar dengan big bust, maka ada sedikit tricky tips yang wajib Anda ketahui ketika digunakan saat bergaya bersama dengan jumpsuit.

Silakan pilih jenis yang mempunyai high cut dan juga sedikit longgar. Serta hindarilah model yang mempunyai potongan cukup ketat, sebab hal ini bisa menonjokan area dada yang besar.

Petite figure

Siapa yang bilang, jika pemilik tubuh mungil tidak bisa bermain dengan sebuah jumpsuit cantik ini?

Anda dapat memiliki jumpsuit yang mempunyai potongan cropped ankle, hal ini bagus untuk menyamarkan tubuh mungil Anda agar tidak terkesan seperti tubuh yang tenggelam.

Selain itu, pastikan juga jumpsuit yang dikenakan sesuai ukurannya dengan fit to body dan juga tidak terlalu longgar.

Tall figure

Tidak ada kesulitan bagi Anda untu mengenakan jumpsuit, khususnya bagi pemilik tubuh tinggi. Tetapi, Anda dapat sedikit bereksperimen dengan jenis potongan yang telah ada.

Dimana jumpsuit yang memiliki bagian bawahan berbentuk culottes crop bisa jadi alternatif yang layak Anda coba.

Jadi, Anda sudah siap untuk memilih sebuah jumpsuit yang sesuai dengan bentuk tubuhmu? Semoga saja setelah diberikannya sebuah informasi tentang jumpsuit pas digunakan untuk bentuk tubuh apa saja di atas, dapat membantu Anda untuk menyempurnakan penampilanmu dengan gaya jumpsuit yang Anda sukai.

 

Tags:

Fitri Tamara

Hobi menulis, suka dengan pembahasan teknologi dan aplikasi smartphone. Sempat menjadi penulis untuk sejumlah website, dan kini menjadi kontributor di Ulasku.Com

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *